Postingan

Menampilkan postingan dari Maret, 2023

Cara Penyambungan Kabel Fiber Optic

Gambar
💫Cara Penyambungan Kabel Fiber Optic💫 Cara Penyambungan Kabel Fiber Optic Terdapat 3 metode yang menjadi pilihan dalam melakukan penyambungan kabel serat optik, yaitu: 1. Metode Fusion Splice Metode ini merupakan metode penyambungan dengan cara Fusi (peleburan) sesuai titik lebur serat optik. Penyambungan ini biasanya dilakukan pada jaringan akses, metro dan long distance. Adapun proses penyambungan dengan metoda ini diperlukan beberapa tahapan proses antara lain:  Proses persiapan yang meliputi pengupasan coating dan cladding, keduanya adalah lapisan pelindung inti fiber.  Pengupasan gunakan spesial alat kupas serat optik (fiber stipper tool) Pembersihan fiber optik dengan mengunakan tisue yang dibasahi alkohol 90%. Pemotongan inti fiber dengan menggunakan alat fiber cleaver atau yang sejenis. Penyambungan yang meliputi alignment, position dan fusion kemudian menampilkan posisi titik sambung serta nilai loss fiber. Pemasangan fiber heat shrink sleeve untuk melindungi sambungan fiber